Salah satu komitmen BareTone Audio untuk memperkenalkan lebih jauh lebih produk-produk unggulan BareTone Audio adalah dengan mengikuti salah satu pameran TERBESAR di Indonesia yaitu Pekan Raya Jakarta 2023. Pada saat pameran tersebut banyak penyanyi dan influencer yang hadir untuk meramaikan booth dari BareTone Audio.
Setelah melewati masa pandemi BareTone Audio langsung semakin gencar untuk mengikuti acara offline, agar masyakarat bisa secara langsung merasakan kualitas dari produk-produk BareTone Audio.